- Medali Emas diraih oleh siswa MI Al Munawwarah dalam Kejuaraan Nasional Pencak Silat HIMSSI GP Ke-4
- Peringatan Isra Mi raj MI Al Munawwarah Kota Jambi: disiplin dalam menjalankan ibadah dan kewajiban
- Guru MTs Al Munawwarah Juara 2 dalam Lomba Pemasangan Tekuluk Pekan Pemuda Berbudaya Jilid II Jambi
- Guru MTs Al Munawwarah Juara 2 dalam Lomba Pemasangan Tekuluk Pekan Pemuda Berbudaya Jilid II Jambi
- Dua Guru MI Al Munawwarah Kota Jambi Mendapatkan Penghargaan Satya Lancana Karya Satya 2026
- Dua Guru MI Al Munawwarah Kota Jambi Mendapatkan Penghargaan Satya Lancana Karya Satya 2026
- Menumbuhkan Kecintaan dan Tanggung Jawab Terhadap Alam dalam Kegiatan Tahunan Sekolah Alam
- Masjid Al Munawwarah Kota Jambi Salurkan Donasi Banjir Sumatera Senilai Rp26.400.000 Melalui BAZNAS
- MASJID AL MUNAWWARAH PEDULI KORBAN BANJIR SUMATERA
- Yayasan Al Munawwarah Kota Jambi Gelar Upacara Gabungan Peringatan Hari Guru Nasional
BKMT Permata Aur Kenali Jambi memperati Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H/2024 di Masjid Al Munawwarah

Jambi (masjidalmunawwarah) Jum'at 4 Oktober 2024 BKMT Permata Aur Kenali Jambi memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H di Masjid Al Munawwarah Jambi. Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H turut dihadiri oleh Bapak Lurah Aur Kenali Totong Wahyudi, SE, Pengurus Masjid Al Munawwarah Jambi, serta Anggota BKMT Permata Aur Kenali yang terdiri dari MT Setiap blok di Perumnas Aur Duri.
Acara Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H yg diadakan oleh BKMT Permata Aur Kenali Jambi mengusung tema "Meneladani Akhlak dan meningkatkan cinta kepada Rasulullah SAW". Acara ini dimulai dari pembukaan oleh pembawa acara, pembacaan ayat suci Al Qur'an, Pembacaan Sari Tilawah, Sambutan-sambutan, Lantunan sholawat serta Ceramah Islami yang berkaitan dengan peringatan ini.
"Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW merupakan momen penting bagi umat Islam untuk memperkuat keimanan, mempererat persaudaraan dan meneladani sifat-sifat mulia Rasulullah dalam kehidupan sehari-hari" tutur Edi Susanto, M.Pd Selaku Penceramah.



_11zon.jpg)

